Kenali Manfaat Susu Beruang, Bukan Sekedar Minuman Biasa
Banyak yang tidak menyadari jika manfaat susu beruang sangatlah besar untuk kesehatan. Sejak kemunculannya, susu beruang memang telah mampu menarik minat konsumen dengan cepat. Banyak orang mengatakan jika susu tersebut sangatlah berbeda dengan lainnya. Pertama, susu tersebut tidak seperti namanya di mana diproduksi hewan beruang.
Melainkan tetap diproduksi hewan sapi namun, sudah melalui tahap sterilisasi begitu ketat. Kandungannya juga lebih besar dibandingkan produk olahan sejenis. Begitu lengkapnya kandungan di dalamnya menjadikan susu beruang begitu direkomendasikan guna diminum seluruh kalangan umur seperti anak-anak, dewasa, serta manula.
Di antara gizi yang ada di dalam susu beruang seperti vitamin A, B12, C, D, protein, lemak, serta zat bergizi lainnya. Kamu sebelumnya kurang begitu menyukai susu karena beragam alasan wajib guna mencobanya. Setidaknya susu tersebut bagus guna memperkuat sistem imun badan terlebih ketika musim penghujan.
Manfaat susu beruang begitu besar menjadikan para ahli dan kedokteran ikut menyarankan guna mengonsumsinya. Apalagi jenis-jenisnya relatif banyak dengan varian rasa yang beragam. Kamu bisa bebas memilih rasa apa sesuai dengan selera. Sehingga jangan ragu untuk mencobanya.
Layaknya jenis lainnya, susu beruang dilengkapi dengan beragam varian rasa yang dapat kamu pilih. Ada tiga pilihan seperti original, gold white tea, serta gold white malt. Original menjadi varian susu beruang paling disukai karena kandungan di dalamnya dipastikan 100% murni tidak ada pemanis serta bahan pengawet buatan.
Sementara jenis gold white tea menjadi varian rasa kedua yang terdapat gizi teh putih pilihan di dalamnya. Dipilihnya teh jenis putih karena memiliki zat antioksidan tinggi dan adanya vitamin E. Sehingga begitu bagus untuk menjaga kekebalan badan dari serangan banyak penyakit berbahaya.
Varian ketiga tidak kalah besarnya manfaat susu beruang serta rasanya sungguh enak adalah gold white malt. Olahan tersebut dilengkapi dengan malt dalam jumlah banyak sebagai sumber tenaga. Dengan begitu kamu di mana setiap harinya memerlukan ekstra tenaga maka gold white malt ini dapat menjadi pilihan.
Meski ada varian rasa namun, pada dasarnya susu beruang tersebut mempunyai manfaat besar khususnya dunia kesehatan. Kamu dapat mengonsumsinya secara rutin tanpa takut adanya efek buruk. Bahkan kamu disarankan mengonsumsinya sebanyak tiga kali sehari guna mendapatkan khasiatnya khususnya bagi kesehatan badan.
Khasiat Luar Biasa Susu Beruang Bagus Peningkat Kesehatan
Seperti diketahui dan telah direkomendasikan oleh ahli, produk olahan tersebut mempunyai khasiat begitu banyak. Tidak sekedar minuman biasa, melainkan menjadi susu tinggi gizi di mana bisa dikonsumsi sehari-hari dalam jangka panjang. Di antara manfaat susu beruang ini dapat dijadikan informasi penting khususnya anak-anak di masa pertumbuhan.
Sebagai detok guna menghilangkan semua zat berbahaya
Agar badan sehat serta racun di dalamnya hilang maka dapat minum produk olahan tersebut. Hal ini mengingat tahap pembuatannya memanfaatkan sterilisasi ketat maka tidak heran jika mampu menghilangkan zat berbahaya dalam tubuh. Ini dapat terjadi karena kandungan zat baik susu tetap utuh, sehingga sangat bagus digunakan sebagai detok.
Menjaga sekaligus meningkatkan kinerja otak
Kamu di mana sering merasa kurang fokus saat bekerja maka dapat mengatasinya dengan rutin mengonsumsi susu. Diketahui manfaat susu beruang dapat menjaga sekaligus meningkatkan fungsi otak agar selalu bekerja maksimal. Sangat cocok untuk anak-anak di mana masih masa pertumbuhan serta membutuhkan banyak asupan menyehatkan.
Pemulihan tubuh pasca sakit
Sering kali memulihkan tubuh pasca jatuh sakit membutuhkan waktu tidak cepat. Guna mempercepat agar tubuh kembali bugar salah satunya dengan rutin minum susu tersebut. Selain mampu membantu pemulihan juga bisa menambah sistem imun atau kekebalan agar badan tidak gampang jatuh sakit kembali.
Khusus untuk manula yang ingin mengurangi risiko osteoporosis atau pengeroposan tulang maka mulai sekarang konsumsi susu tersebut. Gizinya begitu lengkap serta tingginya kalsium mampu mengurangi risiko tulang keropos hingga radang sendi. Sehingga kamu bisa aktif tanpa takut sakit persendian mengganggu aktivitasmu.
Begitu banyaknya manfaat untuk kesehatan maka dapat memasukkan susu tersebut sebagai konsumsi setiap hari. Tidak perlu takut karena aman tanpa memunculkan efek samping. Bahkan efektif guna menjaga badan dari bahaya penyakit. Bukan lagi alasan untuk kamu tidak mengonsumsi karena manfaat susu beruang yang begitu besar.
Rekomendasi:
Obat Batuk Pilek untuk Bayi 0-6 Bulan Secara Alami Mengetahui informasi seputar obat batuk pilek untuk bayi 0-6 bulan secara alami memang sangat penting terutama bagi para orang tua yang baru saja dikaruniai buah hati mungil. Batuk dan pilek adalah gejala umum yang dapat dialami oleh siapa saja, tidak terkecuali pada anak di bawah usia 6 bulan. Apalagi saat…
Obat Sakit Gigi Paling Ampuh dan Efektif Lawan Bakteri Ada pepatah mengatakan bahwa sakit hati lebih baik daripada sakit gigi, dan untuk itu memang obat sakit gigi paling ampuh adalah salah satu hal yang paling sering dicari oleh mereka yang mengalami sakit gigi. Jika kamu pernah mengalami sakit gigi pasti tentunya kamu akan sepakat dengan pepatah tersebut karena sakit…
Cara Penanganan Virus Corona, Bisa Dilakukan secara Mandiri Covid-19 menjadi hal yang harus dihindari setiap orang karena cara penanganan virus corona masih belum banyak yang mengerti dan cenderung mengabaikan virus ini. Sebuah virus baru dan penularannya juga sangat mudah sehingga dengan cepat menyerang seluruh dunia yang mengakibatkan pandemi berkepanjangan tidak berkesudahan. Hal paling parah yang diakibatkan oleh virus…
Si Kecil Ajaib, ini Manfaat Jeruk Nipis yang Dahsyat Kerap digunakan sebagai bahan masakan, manfaat jeruk nipis ternyata baik bagi kesehatan tubuh. Biasanya saat makan di pecel lele kamu akan mendapati buah ini sebagai pencuci tangan supaya tidak meninggalkan bau serta rasa pedas setelah memegang sambal l. Buah yang termasuk anggota jeruk-jerukan ini banyak tersebar di Amerika serta Asia…
Kaya Akan Berbagai Khasiat, ini Manfaat Bio Oil di Kulit… Saat ini berita atau pembahasan mengenai manfaat bio oil untuk keperluan tubuh khususnya kulit membuat produk sangat banyak dibeli dan terus dicari konsumennya. Produk kecantikan yang berbentuk minyak ini bisa untuk perempuan atau laki-laki dengan permasalahan kulit tertentu. Meskipun namanya minyak, namun kandungan produk ini mampu terserap dengan baik ke…
Mengenal Manfaat Minyak Bulus yang Perlu Diketahui Pernahkah kamu mendengar mengenai minyak bulus? Atau mengerti apa manfaat minyak bulus? Pasti sebagian besar dari kamu sudah mendengarnya karena sudah banyak papan iklan yang memberikan informasinya. Beberapa klinik tradisional juga banyak menyediakannya demi memberikan solusi kepada setiap orang, terutama untuk mengatasi permasalahan tertentu. Di luar negeri, minyak bulus dikenal…
Segudang Khasiat Manfaat Bawang Putih untuk Tubuh Sehat… Terkenal dengan bau yang khas, ternyata manfaat bawang putih sangat besar. Diperkaya dengan senyawa-senyawa dan zat aktif yang beragam meski kecil bawang putih sudah banyak digunakan dalam pengobatan ataupun perawatan sejak lama. Bawang ini sejak ratusan tahun sudah digunakan secara tradisional untuk bahan obat alamiah. Meskipun sudah umum digunakan sebagai…
Manfaat Aloe Vera untuk Menjaga Kesehatan Tubuh Lingkungan di mana sekarang semakin mengancam kehidupan tentu membutuhkan beberapa opsi dalam merawat imun tubuh termasuk menggunakan manfaat aloe vera atau dikenal dengan nama lain lidah buaya. Kondisi fenomena terkait keadaan lingkungan yang kurang mendukung sekarang ini merupakan satu ancaman untuk harus diperhatikan setiap orang. Menjaga kesehatan dalam keadaan yang…
Jangan Sepelekan Daun Kecil ini, Manfaat Daun Kelor… Manfaat daun kelor tentunya sudah banyak yang mengetahui, selain sebagai obat herbal tapi juga mampu menyembuhkan kanker. Daun kelor memiliki nama latin Moringa oleifera yang tumbuh pada dataran rendah dan dataran tinggi sampai ketinggian 1000 dpl. Mungkin kamu sering melihat pohon kelor sebagai pagar rumah. Mungkin kamu sering mendengarkan peribahasa…
Manfaat Daun Salam Menjadi Obat Herbal Alami Bagi Kesehatan Manfaat daun salam sudah sering kita dengar dari orang tua. Pada zaman dulu, daun salam digunakan sebagai bahan obat tradisional tanpa adanya tambahan zat kimia lainnya. Hingga saat ini juga, daun tersebut tetap manjur dan banyak dipakai untuk proses pengobatan herbal bagi yang terkena penyakit tertentu. Bagi kamu yang hobi…
4 Tips Obat Sakit Gigi Berlubang yang Perlu Diketahui Obat sakit gigi berlubang bisa dengan cara alami maupun menggunakan obat kimia. Mengalami penyakit ini adalah suatu hal yang sangat tidak menyenangkan dan pastinya mengganggu kenyamanan seseorang. Gigi berlubang merupakan manifestasi dari kurangnya perawatan terhadap bagian tulang tersebut. Lubang pada bagian tersebut disebabkan adanya penggerusan oleh asam. Asam tidak muncul…
Penyakit yang Disebabkan oleh Virus Yang Perlu Diwaspadai Penyakit yang disebabkan oleh virus itu bermacam-macam. Namun permasalahan ini mengakibatkan efek berbeda bagi tubuh. Ketika permasalahan ini dialami seseorang, orang tersebut akan bisa sembuh dengan sendirinya. Itu karena, tubuh akan membentuk sistem imun untuk membuatnya pergi dan tidak akan kembali lagi. Namun pada beberapa kondisi, sistem imun ini tidak…
Inilah 4 Obat Herbal Asam Urat yang Berkhasiat Obat herbal asam urat seringkali dijadikan pengobatan tambahan untuk menangani penyakit sendi tersebut. Saat ini ada banyak orang yang mengalami kondisi penyakit asam urat. Penyakit ini merupakan kondisi dimana kadar uric acid di dalam tubuh tinggi. Umumnya penyakit ini diderita oleh orang di atas usia 30 tahun. Namun seiring dengan…
Beberapa Perbedaan Flu Biasa dan Corona yang Perlu Diketahui Perbedaan flu biasa dan corona sebenarnya sangat banyak. Namun karena adanya kemiripan, beberapa orang menganggap keduanya tidak memiliki perbedaan. Corona sendiri menjadi pandemi besar di seluruh dunia. Bahkan hingga artikel ini ditulis, tercatat masih ada jutaan kasus aktif di Indonesia. Baik corona maupun flu biasa sebenarnya sama-sama disebabkan oleh virus.…
Kenali Manfaat Bawang Dayak Ampuh Cegah Penyakit Banyak masyarakat Indonesia yang belum mengenal manfaat bawang Dayak. Bahkan sebagian dari kamu tidak tahu mengenai bawang Dayak dan apa perbedaannya dibandingkan dengan bawang pada umumnya yang digunakan di rumah. Ternyata jenis bawang ini memiliki segudang manfaat dalam kesehatan seperti mengatasi penyakit. Indonesia dikenal dengan negara yang memiliki banyak sekali…
Fakta, Ini Manfaat Kulit Manggis untuk Kesehatan Kabar baik didapatkan pecinta herbal ketika manfaat kulit manggis mengudara beberapa waktu lalu. Uniknya, bukan buahnya yang disorot, melainkan khasiat dari cangkangnya dipercaya mampu menghalau berbagai macam penyakit hingga tingkatkan daya tahan tubuh. Lebih dari satu produk berbahan dasar cangkang ratu buah ini hadir satu demi satu di pasaran. Manggis…
Ampuh!! Rekomendasi Makanan Penurun Darah Tinggi Terbaik Hipertensi adalah salah satu penyakit berbahaya, untuk menghindarinya kamu wajib mengkonsumsi makanan penurun darah tinggi. Jika hipertensi dibiarkan begitu saja, penyebabnya sangat fatal. Bisa-bisa tidak lama kemudian kamu malahan terkena penyakit fatal seperti sakit jantung sampai stroke. Kalau kamu sudah terlanjut mengidap darah tinggi, diwajibkan mengurangi konsumsi garam, makanan berminyak…
Cara Menghilangkan Bekas Luka dengan Bahan Mudah Dijumpai Banyak cara menghilangkan bekas luka yang bisa dilakukan, baik melalui tindakan medis hingga memanfaatkan bahan alami. Bekas luka atau scar bisa terjadi pada bagian tubuh mana saja, termasuk wajah, tangan, kaki dan lainnya. Scar pada wajah tentu lebih mengganggu akibat membuat tampilan terlihat kurang sempurna. Meskipun ada teknik make up…
Cara Mengatasi Sesak Nafas pada Anak dan Orang Dewasa Sesak nafas (dyspnea) memang disebabkan akibat permasalahan jantung dan paru – paru, untuk cara mengatasi sesak nafas yang datang secara tiba – tiba bisa menggunakan banyak cara berikut. Namun perlu diperhatikan bagaimana untuk memperlakukan keadaan tersebut, sebab biasanya orang – orang yang melihatnya akan mengambil tindakan dengan tergesa – gesa.…
Ciri-ciri Hamil Muda Satu Minggu Pertama yang Harus Disadari Sebagian bumil atau ibu hamil terkadang tidak sadar akan ciri-ciri hamil muda satu minggu pertama. Apalagi untuk wanita yang masih muda dan baru merasakan kehamilan pertama kali. usia kehamilan yang masih sangat muda yaitu satu minggu memang belum terlalu menandakan perubahan-perubahan signifikan dari segi fisik dan pola hidup. Namun bukan…