Obat herbal asam urat seringkali dijadikan pengobatan tambahan untuk menangani penyakit sendi tersebut. Saat ini ada banyak orang yang mengalami kondisi penyakit asam urat. Penyakit ini merupakan kondisi dimana kadar uric acid di dalam tubuh tinggi. Umumnya penyakit ini diderita oleh orang di atas usia 30 tahun.
Namun seiring dengan perubahan gaya hidup khususnya pola makan, bukan mustahil anak muda juga mempunyai gejala asam urat. Adapun khas pada gejala penyakit ini antara lain rasa nyeri dan sakit luar biasa pada persendian khususnya lutut, pergelangan kaki, serta ruas-ruas jari.
Selain rasa nyeri juga diikuti dengan pembengkakan pada sendi serta rasa panas di area tersebut. Kulit sendi juga bisa berubah menjadi merah dan terasa gatal. Ketika kadar uric acid menurun, kondisi tersebut bisa membaik. Namun jika tidak dikontrol akan muncul gejala kembali. Berikut ini beberapa obat alami untuk asam urat.
Obat herbal asam urat pertama adalah tanaman jahe. Tanaman herbal ini memang sangat dikenal luas sebagai bahan alami dengan sejuta manfaat. Tanaman rempah yang memiliki sensasi rasa pedas ini bisa kamu pilih sebagai cara tradisional meredakan gejala asam urat saat kambuh.
Caranya adalah dengan menumbuk jahe kemudian dicampur ke air hangat. Kamu bisa menikmatinya selagi hangat dan merasakan rasa segarnya. Selain dijadikan minuman, jahe juga bisa dibuat menjadi pasta. Caranya siapkan satu ruas besar jahe lalu kupas dan cuci bersih. Kemudian parut sampai halus lalu siap digunakan sebagai pasta oles.
Pasta tersabut bisa kamu aplikasikan pada bagian sendi yang terasa nyeri dan panas. Kandungan zat gingerol, zingeron, hingga gingerdione mampu meredakan pembengkakan karena karakteristik antiinflamasinya. Dengan begitu bagian persendian kamu tidak bengkak atau terasa nyeri seperti sebelumnya. Saat ini peminat minuman herbal untuk meningkatkan kesehatan semakin jamu.
Referensi obat herbal asam urat lainnya adalah biji seledri. Sebuah penelitian yang dirilis pada tahun 2019 oleh Molecular Medicine Reports menyatakan bahwasannya di dalam ekstrak biji seledri terdapat berbagai senyawa bermanfaat bagi manusia. Senyawa tersebut yaitu antioksidan serta antiradang. Keduanya dinilai sangat baik serta dibutuhkan penderita asam urat.
Sifat antiinflamasi atau antiperadangan pada biji seledri bisa mendatangkan efek positif. Efek positif tersebut adalah berkurangnya pembengkakan di sekitar sendi yang kambuh asam uratnya. Senyawa di dalam obat alami ini cukup beraga. Salah satu isi kandungan senyawa penting adalah luteolin dan 3n3.
Senyawa tersebut dapat meredakan peradangan serta mengontrol produksi uric acid di dalam tubuh. Biji seledri sejauh ini masih harus perlu diteliti lagi tentang fakta kebenarannya apakah bisa untuk penderita asam urat atau bukan. Sejauh ini penelitian tentang studi biji seledri baru diaplikasikan pada hewan sehingga perlu studi lanjutan lagi.
Obat herbal asam urat satu ini sangat mudah dijumpai dimana saja. Kunyit merupakan salah satu tanaman herbal yang penggunaannya banyak dijadikan sebagai bumbu masakan. Tanaman herbal ini memiliki kandungan senyawa tertentu bernama curcumin. Senyawa ini berperan dalam membantu meringankan gejala peradangan.
Untuk itu, tanaman herbal ini dapat dimanfaatkan untuk mengatasi radang pada area persendian. Curcumin pada kunyit dalam sebuah studi juga diketahui mampu mencegah atau mengurangi protein tertentu yang berakibat pada peradangan. Kamu bisa membuat pasta kunyit lalu disapukan pada sendi yang radang.
Menggunakan Cuka Apel yang Memiliki Tingkat Keasaman Tinggi
Obat herbal asam urat keempat yaitu cuka apel. Bahan alami ini memiliki tingkat keasaman tinggi. Keasaman pada cuka apel diyakini memberikan pengaruh terhadap penekanan atau menurunkan nyeri dan sakit akibat peradangan di area persendian. Cuka apel rupanya juga berperan dalam menambah sifat alkali pada tubuh dan juga antiradang.
Ketika sifat alkali pada urin meningkat, maka pembuangan zat asam urat melalui urin juga akan lebih optimal atau lebih baik. Sehingga jika cuka apel dikonsumsi maka bisa menurunkan kadar uric acid. Cara konsumsi cuka apel adalah mengkonsumsinya dengan jumlah dua atau tiga sendok saja.
Asam urat adalah salah satu penyakit yang menyerang bagian persendian. Semua referensi obat dari tanaman herbal di atas sebaiknya tidak dijadikan sebagai solusi mutlak untuk mengontrol kadar asam urat kamu. Obat herbal asam urat hanya bersifat pelengkap atau penunjang.
Rekomendasi:
Kenali Manfaat Bawang Dayak Ampuh Cegah Penyakit Banyak masyarakat Indonesia yang belum mengenal manfaat bawang Dayak. Bahkan sebagian dari kamu tidak tahu mengenai bawang Dayak dan apa perbedaannya dibandingkan dengan bawang pada umumnya yang digunakan di rumah. Ternyata jenis bawang ini memiliki segudang manfaat dalam kesehatan seperti mengatasi penyakit. Indonesia dikenal dengan negara yang memiliki banyak sekali…
5 Manfaat Minyak Zaitun Bagi Kesehatan Tubuh Manfaat minyak zaitun atau olive oil memang sudah diketahui secara umum oleh masyarakat Indonesia. Tanaman yang sering dijumpai di daerah Timur Tengah ini diketahui sudah sejak jaman dahulu banyak dipakai sebagai bahan campuran herbal dan makanan. Hal tersebut cukup masuk akal mengingat kandungan didalamnya. Ada banyak kandungan bermanfaat seperti Vitamin…
Obat Tradisional untuk Batuk Pilek pada Bayi 2 Bulan yang… Pilek pada bayi memang bukanlah sebuah hal yang jarang terjadi, namun tentu saja kamu tidak boleh memberikan obat-obatan sembarangan atau juga obat tradisional untuk batuk pilek pada bayi 2 bulan yang tidak terjamin keamanannya kepada bayi karena memang bayi memiliki tingkat intoleransi obat yang masih sangat tinggi sehingga bisa menjadi…
Beberapa Penyebab Asam Lambung Naik Pada Tubuh Seseorang Penyebab asam lambung naik sangat bervariasi. Namun intinya, penyakit akan kambuh ketika hal itu terjadi. Beberapa efek dari permasalahan ini juga cukup menyakitkan seperti sakit pada ulu hati, perut, hingga rasa mulas terbakar. Beberapa pengidapnya bahkan bisa sampai meraung-raung karena kesakitan. Dalam bahasa ilmiah, permasalahan ini sering disebut gastroesophageal reflux…
Ampuh!! Cara Mengatasi Gigi Berlubang Tanpa Obat Sebagai manusia sehat harus memerhatikan tubuh termasuk bagaimana cara mengatasi gigi berlubang tanpa obat. Dari sekian banyak penyakit, salah satunya adalah cavity (gigi berlubang) yang menjadi salah satu keluhan banyak orang. Tidak hanya kaum dewasa, hal ini juga dialami oleh anak-anak dengan berbagai macam penyebab terjadinya cavity. Cavity tidak memiliki…
Manfaat Cuka Apel Bagi Kesehatan Tubuh dan Cara Konsumsinya Cuka Apel tidak hanya bermanfaat untuk wajah - Dalam artikel kali ini akan diulas berbagai pendapat mengenai manfaat cuka apel akhir-akhir ini sangat banyak dan hangat diperbincangkan. Fungsinya bisa menyehatkan usus seperti penggunaan prebiotik banyak diyakini masyarakat. Namun, hingga saat ini hasil penelitian atau pendapat ahli yang mendukung bahwa cuka…
Cara Mengobati Asam Lambung Serta Mengetahui Penyebabnya Cara mengobati asam lambung sebenarnya mudah dilakukan oleh siapa saja. Akan tetapi, jarang yang sembuh total karena dapat kambuh sewaktu-waktu. Asam lambung atau disebut juga mag terjadi karena cairan asam pada lambung meningkat dan menyebabkan gangguan seperti nyeri sedang hingga berat sesuai tingkat keparahannya. Untuk itu jika kamu memiliki mag…
Gejala Terinfeksi Virus Corona Umum, Tidak Umum dan Serius Berbagai macam gejala terinfeksi virus corona saat ini jadi informasi paling penting untuk diketahui. Apalagi kalau kamu seorang karyawan yang tidak bisa mengerjakan pekerjaan secara online sehingga harus keluar rumah. Penting untuk tahu juga apa saja pencegahan supaya kamu tidak tertular virus tersebut. Terlebih lagi corona termasuk mudah menyebar dan…
Manfaat Daun Binahong, Mampu Menyembuhkan Berbagai Penyakit Manfaat daun binahong yang sudah berumur ribuan tahun ternyata memiliki banyak sekali khasiat yang bisa kita manfaatkan sebagai obat. Sudah hampir seribu tahunan, daun ini dimanfaatkan oleh nenek moyang kita untuk menjadi salah satu obat tradisional. Karena memang sangat ampuh untuk menyembuhkan berbagai penyakit serius. Daun Binahong yang memiliki nama…
Cara Mengobati Gusi Bengkak Disertai Nyeri atau Berdarah Cara mengobati gusi bengkak disertai nyeri sering terjadi pada beberapa orang. Gusi yang membengkak bisa karena beberapa hal, dan paling sering terjadi karena akibat sikat gigi yang salah. Menyikat gigi dengan baik dan tidak perlu terburu-buru agar sikat tidak mengenai gusi sampai terluka. Beberapa orang salah dalam mengartikan bahwa dengan…
Manfaat Air Kelapa Muda, Menyehatkan Meningkatkan Gairah… Manfaat air kelapa muda sangat banyak untuk kesehatan dan meningkatkan gairah seksual. Dikenal sebagai minuman yang mengandung elektrolit, vitamin, dan mineral tinggi, air kelapa muda kini menjelma menjadi minuman favorit serta digandrungi hampir semua kalangan di berbagai belahan dunia. Air kelapa telah dikonsumsi sejak berabad-abad lalu di daerah tropis, seperti…
Manfaat Vitamin C Bantu Sehatkan Tubuh dari Serangan… Demi sehatkan tubuh pada dasarnya semua gizi baik itu manfaat vitamin C, protein, karbohidrat serta lainnya memegang peran penting. Vitamin sendiri tidak hanya C, namun ada pula A, B, D, hingga E. Semua melakukan tugasnya masing-masing hingga membuat badan ternutrisi dan tidak mudah terserang penyakit. Tercukupinya vitamin serta nutrisi lainnya…
Cara Mengatasi Sesak Nafas pada Anak dan Orang Dewasa Sesak nafas (dyspnea) memang disebabkan akibat permasalahan jantung dan paru – paru, untuk cara mengatasi sesak nafas yang datang secara tiba – tiba bisa menggunakan banyak cara berikut. Namun perlu diperhatikan bagaimana untuk memperlakukan keadaan tersebut, sebab biasanya orang – orang yang melihatnya akan mengambil tindakan dengan tergesa – gesa.…
Fakta, Ini Manfaat Kulit Manggis untuk Kesehatan Kabar baik didapatkan pecinta herbal ketika manfaat kulit manggis mengudara beberapa waktu lalu. Uniknya, bukan buahnya yang disorot, melainkan khasiat dari cangkangnya dipercaya mampu menghalau berbagai macam penyakit hingga tingkatkan daya tahan tubuh. Lebih dari satu produk berbahan dasar cangkang ratu buah ini hadir satu demi satu di pasaran. Manggis…
Manfaat Daun Salam Menjadi Obat Herbal Alami Bagi Kesehatan Manfaat daun salam sudah sering kita dengar dari orang tua. Pada zaman dulu, daun salam digunakan sebagai bahan obat tradisional tanpa adanya tambahan zat kimia lainnya. Hingga saat ini juga, daun tersebut tetap manjur dan banyak dipakai untuk proses pengobatan herbal bagi yang terkena penyakit tertentu. Bagi kamu yang hobi…
Alami, Manfaat Kunyit Asam untuk Kecantikan Juga Kesehatan… Kerap diandalkan sebagai minuman kecantikan, manfaat kunyit asam sudah tidak perlu diragukan kembali. Bahan alam ini biasanya dijadikan sebagai bahan pembuatan jamu tidak hanya bagus dikonsumsi para wanita, tetapi juga bermanfaat bagus apabila turut diminum oleh para pria. Rasanya yang masam menjadi pantangan apabila kamu ingin minum sebelum makan. Apalagi…
Cara Mengatasi Perut Kembung Secara Alami dengan Bahan Mudah Penting bagi kamu dan semua orang untuk menjaga kesehatan termasuk saat lambung bermasalah serta cara mengatasi perut kembung. Pada kali ini kami akan ulas secara detail dengan bahasan yang mudah dicerna dan dipahami. Bagi sebagian orang menganggap sepele mengenai hal tersebut. karena hal tersebut sangat umum dan banyak orang mengalaminya.…
Manfaat Teh Hijau, Cepat Menurunkan Berat Badan Membuat… Manfaat teh hijau sejak dulu hingga sekarang memang sangat banyak dan terbukti khasiatnya. Jenis teh ini memang unggul dibandingkan lainnya, terlebih manfaatnya banyak untuk pengobatan. Di Indonesia budaya minum teh hijau memang belum semarak Jepang namun, mulai berkembang karena sadar begitu besar manfaatnya bagi kesehatan. Pucuk daun teh muda menjadi…
Mengenal Macam Macam Penyakit Kulit dan Cara Mencegahnya Semua orang pasti pernah merasakan terkena salah satu dari macam macam penyakit kulit pada tubuh manusia. Hal ini umum terjadi karena yang namanya kulit adalah lapisan paling atas dari tubuh sehingga segala macam zat, cairan maupun paparan ke tubuh pasti kena ke lapisan epidermis paling luar dulu. Jadi, memang…
Manfaat Susu Kedelai, Cegah Obesitas Hingga Lancarkan… Siapa tidak suka mengonsumsi apalagi setelah mengetahui manfaat susu kedelai begitu tinggi. Tidak dapat dipungkiri, jika susu tersebut begitu banyak masyarakat menyukainya. Bahkan orang yang dilarang mengonsumsi susu sapi dapat menjadikan kedelai sebagai pengganti agar tetap mendapat gizi. Terlebih kini mendapatkannya begitu mudah. Selain rasanya enak, gizi kedelai juga tidak…